Senin, 23 September 2013


Vixion Karburator




Berikut beberapa part dan rincian harga yang dibutuhkan buat ganti vixion ke karburator:
Magnet mx: 256.000
Spul MX: 210.000
Kiprok: 118.000
Kabel 4 meter (perkiraan): 20.000
Selang Bensin: 10 ribu
Kabel gas Jupiter z: 22.000
Modif kabel gas (menyesuaikan dengan jenis karbu): 10.000
Aluminium (untuk menutup lubang ais di manifold, modif penutup saluran bensin dari tangki) : 60.000
Kran bensin: 30.000
Soket kuningan: 15.000
Saklar: 8.000
Baut: 1.000
Total: 1.010.000
 untuk Karbu, Koil, dan CDI nya, bias menyesuaikan budget. . . jadi biaya total mungkin sekitar 2-2,5 juta. Ane Sendiri pake Karbu PE 28 TDR second :p, Koil protect groundstrap, CDI powermax dualband. Dan jangan lupa, belikanlah filter bensin -_-
Berikut sedikit foto-fotonya



modifikasi di manifold


saklar kipas, kran bensin
Kalo  Tenaganya, yang jelas, beda jauh lah sama vixion standart. . .  di tarikan2 awal kerasa ada tarikan tenaga, tenaga padet ngisi dari rpm bawah sampe atas,
Yang jelas ini karbu belum sempurna, masih kudu stel klep, ganti dan ganjel per klep biar ga floating di rpm tinggi, dan juga noken as (optional)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar